Dimensi Mistik Musik Sufi Kelompok Kesenian Sufi Multikultural Kota Pekalongan

Dadang Dwi Septiyan, Rista Dewi Opsanti

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui keberadaan Kelompok Kesenian Sufi Multikultural dan untuk mendapatkan data tentang dimensi mistik musik sufi Kelompok Kesenian Sufi Multikultural. Penelitian ini dilakukan di Kota Pekalongan, tepatnya di kelompok Kesenian Sufi Multikultural. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan data-data yang didapat dan dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di kelompok Kesenian Sufi Multikulktural, kesenian sufi masih bertahan dan masih dapat digunakan sebagai media dzikir oleh pelakunya. Kesenian Sufi terus bertahan dan tumbuh dalam perihal alat musik, komposisi, pelaku dan fungsi dari kesenian sufi itu sendiri.

 


Keywords


kesenian, sufi, musik sufi, musik islami, kesenian pekalongan.

Full Text:

PDF

References


A.C. Bouquet, comperarive Religion, Penguin Book, Inc, Harmondsworth, Middlessex, England, 1973, hal. 3.

Al-Faruqi, Isma’il Raji. 1988. Tauhid, terj. Anas Mahyudin. Mizan: Bandung.

Al-Qarni, Abdullah. 2004. Cambuk Hati. Bandung: Irsyad Baitus Salam.

Anwar, Syamsul. 1995. Pandangan Islam Terhadap Kesenian. Yogyakarta: Majelis Kebudayaan Muhammadiyah. Universitas Ahmad Dahlan.

Beg, M. Abdul Jabber (ed). (terj. Yustiono dan Edi Sutriyono). 1981. Seni dalam peradaban Islam. Bandung: Pustaka.

Darmawijaya. 2009. Pengalaman Mistik Rasul Paulus. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.

Moleong, Lexy J. 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Nasr, Seyyed Hossein (terj. Afif Muhammad). 1993. Spiritualitas dan Seni Islam. Bandung: Mizan.

Shihab, Quraish. M. 1995. Islam dan Kesenian. Dalam Seminar Islam dan Kesenian. Yogyakarta. Majelis Kebudayaan Muhammadiyah. Universitas Ahmad Dahlan




DOI: http://dx.doi.org/10.30870/jpks.v3i1.4067

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats
  • Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. Copyright @Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. All right reserved p-ISSN 2503-4626 | e-ISSN 2528-2387