EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DENGAN MINAT BELAJAR IPS SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI MANGUNSARI 02 SALATIGA

Maryani Maryani, Suparno Suparno

Abstract


Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan efektivitas model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw sebagai alternatif meningkatkan minat belajar dan mendeskripsikan apakah pembelajaran kooperatif tipe jigsaw lebih efektif diberikan kepada siswa pada mata pelajaran IPS kelas IV semester II SD Negeri Mangunsari 02 Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga tahun pelajaran 2017/2018.Varibel dalam penelitian ini terdiri dari pembelajaran kooperatif tipe jigsaw sebagai variabel bebas dan minat belajar sebagai variabel terikat. Metode penelitian menggunakan metode penelitian kuantitatif dan kualitatif dengan instrumen pengumpulan data angket/kuisioner (questionnaire), dan daftar cek (checklist). Berdasarkan penelitian minat belajar siswa terhadap mata pelajaran IPS dengan menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif tipe Jigsaw, yaitu dari 24 siswa, 2 (8.4%) siswa berminat, 21 (87.5%) siswa kurang berminat, 1 (4.1%) siswa tidak berminat. Uji t yang telah dilakukan setelah tindakan  diperoleh signifikasi  .000 lebih  kecil  dari  0,05  (0,000<0,05),  karena  signifikansi  2-tailed  pada  independent sample t test lebih kecil dari 0,05.  Dari data penelitian yang telah didapat Model Pembelajaran Kooperatif tipe Jigsaw efektif diterapkan dalam pemebelajaran IPS dan dapat meningkatkan minat belajar siswa dalam proses pembelajaran dikelas.

 Kata Kunci :  Jigsaw, Ilmu Pengetahuan Sosial.


Abstract. This resarch was purposed to describe effectivity of learning model cooperative type jigsaw as an  alternative to increase students’ interest in learning and adress if cooperative learning type jigsaw more effective to be given to fifhth graders students in the semester II of SD Negeri Mangunsari 02 Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga school year 2017/2018 for learning Social Knowledge Subject. Variable in this reasearch included learning model cooperative type jigsaw as independent variable and learning interest as dependent variable. This reserach used qualitative and quantitative method within the instruments questionaire and checklist. Based on the research revealed students’ interest toward Social Knowledge Subject used learning model cooperative type jigsaw; from 24 students, 2 ( 8.4 %) students were interested, 21 ( 87,5 %) less interested, 2 (4.1 %) not interested at all. Test t that had been done after action obtained significance 0,000 which less than 0, 05 (0,000<0,05), because of  the significance 2-tailed to independent sample t test less than 0,05. From the research data, learning model cooperative type jigsaw was effective to be applied in Social Knowledge Subject learning and also increasing students’ interest in classrooom learning processes.

Keyword: Jigsaw, Social Knowledge Subject.


Full Text:

PDF

References


Akbar, A. 2017. Membudayakan Literasi Dengan Program 6M di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 3 (1), 42-52.

Abidin,Yusuf. 2009. Guru dan Pembelajaran Bermutu. Bandung: Rifki.

Ari Nur Andriyani, Wiwit. 2015. Upaya Peningkatan Minat Belajar IPS Melalui Model Pembelajaran Group Invertigation Dengan Metode Mind Mapping Siswa Kelas IV SDN Dukuh 03 Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga Semester 2 Tahun Ajaran 2012/2013. Skripsi jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan. Universitas Kristen Satya Wacana.

Damanhuri, Zerri Rahman, Mega Utami. 2016. Penerapan Model Pembelajaran Inquiri Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar Pada Mata Pelajaran IPS. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 2 (2),157-158.

Handayaningrat, Soewarno. 1983. Pengantar Studi Ilmu Administrasi Dan Manajemen. Jakarta: Gunung Agung.

Hapsari Era Agni.2017.Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together Berbantuan Media Interaktif Untuk Meningkatkan Aktivitas dan Prestasi Belajar Siswa, Scholaria, 7 (1),1-9.

Huda, M. 2011.Cooperative Learning Metode, Teknik, Struktur dan Model Penerapan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Lestari, Arum Tri, Mudzanatun, Aries Tika Damayani. 2017. Keefektifan Media Audio Visual Sebagai Kreativitas Guru Sekolah Dasar Dalam Menumbuhkan Keterampilan Menulis Puisi Siswa, Scholaria, 7 (3),124-125.

Mawardi, Puspasari Nur Indah Prihatini. 2011. Perbedaan Efektivitas Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Pembelajaran Konvensional Pada Mata Pelajaran PKn Kelas IV SD Negeri 1 Badran Kecamatan Kranggan Kabupaten Temanggung. Jurnal jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan. Universitas Kristen Satya Wacana.

Muryani, Sri, Emy. 2010. Pengembangan Pendidikan IPS. Salatiga: UKSW.

Noviana Fatmawati, Diah. 2015. Keefektifan Model Jigsaw Terhadap Minat dan Hasil Belajar Sifat-Sifat Bangun Datar Pada Kelas V SDN Rajingan Banyumas. Skripsi Jurusan Pendidikan guru Sekolah Dasar. Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Semarang.

Purnamasari Ratih, Rukimin Handayani, Lina Novita. 2016. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Berbasis Lesson Study Untuk Meningkatan Aktivitas Kolaboratif Mahasiswa PGSD Pada Mata Kuliah Pendidikan Matematika I. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 2 (2),168-169.

Slavin, R.E. 2011. Cooperative Learning: Teori, Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media.

Stahl, Robert and Van Sickle, R. 2005. Cooperative Learning in Social Studies Classroom: An Introduction to Social Studies. National Council for the Social Studies Bulletin 87.

Subadi, Tjipto. 2017. Model Pelatihan Guru Ilmu Pengetahuan Sosial di SMP Muhammadiyah Kartasura, Scolaria, 7 (1), 26-34.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukmawati Desi, Cahyani Isah. Efektivitas Model Concentrated Language encounter (CLE) Dalam Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 2 (1),27-28.

Trianto.2009. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: PT Fajar Interpratama Mandiri.

Vesa Novena, Kriswandani. 2018. Pengaruh Model Pembelajaran Probing Prompting Terhadap Hasil Belajar Ditinjau Dari Self-Efficacy. Scholaria, 8 (2) 12.

Wahyuni, Sri. 2014. Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar IPS Melalui Model Group Investigation (GI) Pada Siswa Kelas VI SD Negeri Bandung Wonosegoro. Scholaria, 4 (3): 97-106.




DOI: http://dx.doi.org/10.30870/jpsd.v4i2.3870

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar


JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar) is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

View My Stats

JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar) is published by Department of Primary Education, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

Publisher Address: Jl. Ciwaru Raya No. 25, Cipocok Jaya, Kota Serang, Banten, Indonesia 42117 Email: jpsd@untirta.ac.id