Perancangan mitigasi risiko rantai pasok produk pallet dan dunnage menggunakan metode House of Risk

Asep Ridwan, Putro Ferro Ferdinant, Wahyuni Ekasari

Abstract


PPengelolaan risiko menjadi hal yang penting dalam suatu rantai pasok industri tertentu sehingga kegiatannya bisa berjalan dengan baik. PT. MCS merupakan industri yang memproduksi dunnage dan pallet. Dalam kegiatan sistem rantai pasoknya, belum memperhitungkan risiko dimulai dari bahan baku yang datang dari supplier, proses produksi, hingga pengiriman produk kepada konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi semua kejadian risiko (risk event) dan sumber risiko (risk agent) dalam sistem rantai pasok dan merancang aksi mitigasi sumber risiko prioritas. Penelitian ini menggunakan model SCOR (supply chain operations reference) dalam memetakan sistem rantai pasoknya dan metode house of risk (HOR) serta probability impact matrix dalam mengidentifikasi dan merancang aksi mitigasi risikonya. Hasil penelitian ini menghasilkan model HOR fase 1 dengan 25 kejadian risiko dan 20 sumber risiko yang teridentifikasi pada rantai pasok di PT. MCS. HOR fase 2 menunjukkan 15 aksi mitigasi untuk menangani sumber risiko yang harus segera dilakukan penanganan.

Risk management becomes important in a particular industry supply chain so that its activities can run well. PT. MCS is an industry that produces dunnage and pallet. In its supply chain system activities, it does not take into account risks starting from raw materials from suppliers, production processes, until to deliver products to consumers. This study aims to identify all risk events and risk agents in the supply chain system and design priority risk source mitigation actions. This study uses the SCOR (supply chain operations reference) model in mapping the supply chain system and the house of risk (HOR) and probability impact matrix method in identifying and designing risk mitigation actions. The results of this study produce a phase 1 HOR model with 25 risk events and 20 identified sources of risk in the supply chain at PT. MCS. HOR phase 2 shows 15 mitigation actions to handle sources of risk that must be immediately addressed.


Keywords


Risk, supply chain, house of risk

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Wati, L. N., & Darda, A. (2012). Manajemen risiko bisnis. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Manajemen, vol. 1, no. 4, pp. 255-267.

Siagian, Y. M. (2007). Aplikasi Suplply Chain Management dalam Dunia Bisnis. Jakarta: Gramedia.

Hartati, M., & Rahman, A. (2016). Analisa risiko rantai pasok lopo mandailing kopi dengan pendekatan sistem traceability. Jurnal Hasil Penelitian dan Karya Ilmiah dalam Bidang Teknik Industri, vol. 2, no. 1, pp. 81-86.

Norrman, A., & Jansson, U. (2004). Ericsson proactive supply chain risk management approach after a serious sub-supplier accident. International Journal of Physical Distribution & Logistic Management, vol. 34, no. 5, pp. 434-456.

Abrori, F. (2017). Identifikasi dan pengelolaan risiko rantai pasok rumah produksi tahu apu dengan metode house of risk. [Skripsi]. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pujawan, I. N., & Mahendrawati. (2017). Supply Chain Management Edisi 3. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Pujawan, I. N., & Geraldin, L. H. (2009). House of risk: a model for proactive supply chain risk management. Business Process Management Journal, vol. 2, no. 1, pp. 953-967.

Yahman, M. B., Profita, A., & Widada, H. D. (2020). Analisis risiko dan penentuan strategi mitigasi pada proses produksi beras. Jurnal Manajemen dan Teknik Industri-Produksi, vol. XX, no. 2, pp. 67-78.

Farhana, L. E., Senjawati, N. D., & Utami, H. H. (2019). Analisis dan mitigasi risiko rantai pasok kakao di Griya Cokelat Nglanggeran Gunung Kidul Yogyakarta. Jurnal Dinamika Sosial Ekonomi, vol. 20, no. 1, pp. 55-64.

Ridwan, A., Santoso, M. I., Ferdinant, P. F., & Ankarini, R. (2019). Design of strategic risk mitigation with supply chain risk management and cold chain system approach. IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, vol. 673, no. 1, pp. 012088.

Kurniawan, H., & Anggraeni, I. A. A. (2020). Menganalisis risiko rantai pasok material terhadap keterlambatan pelaksanaan proyek konstruksi. Rekayasa Sipil, vol. 14, no. 1, pp. 43-50.

Huseini, A. (2018). Perancangan strategi mitigasi risiko pada proses bisnis di PT. Benua Multi Guna dengan menggunakan metode house of risk (HOR). Skripsi. Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia.

Kurniawan, D.C., (2018). Analisis dan mitigasi risiko proses make, deliver, return dengan pendekatan model green supply chain operation reference (Green SCOR) dan metode house of risk (HOR) pada PT. Globalindo Intimates. [Skripsi]. Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia.

Ridwan, A., Trenggonowati, D. L., Parida, V. (2019). Usulan aksi mitigasi risiko rantai pasok halal pada UKM tahu Bandung Sutra menggunakan metode house of risk. Journal Industrial Servicess, vol. 5, no. 1, pp. 112-120.

Widiasih, W., Karnangsih, P. D., & Ciptomulyono, U. (2015). Managing risk of lean manufacturing concept implementation approaching by Delphi and HOR. International Seminar on Science and Technology. Iptek: Journal of Proceedings Series, no. 1, pp. 115-116.




DOI: http://dx.doi.org/10.36055/tjst.v16i1.8028

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Teknika: Jurnal Sains dan Teknologi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License

Teknika: Jurnal Sains dan Teknologi is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.