Digital Campaign Ngobrol Project oleh PT XL Axiata Tbk (Model Audit Evaluasi Terpadu terhadap Digital Campaign Ngobrol Project pada Akun Instagram @myXL)

Evi Novianti, Amelia Fernandha

Abstract


Seperti yang dikatakan oleh Ivy Lee, atau yang biasa dikenal sebagai Father of Public Relations, pada awalnya fungsi seorang Public Relations ditekankan pada aktivitas press agentry dan publisitas. Namun, di samping kedua fungsi utama tersebut, seorang Public Relations juga berfungsi untuk membangun proses engagement dan relationship building terhadap publiknya. Berkaitan erat dengan peran Public Relations dan suatu organisasi yang saling beriringan. Dimana peran Public Relations tidak hanya sebagai komunikator pesan untuk menyampaikan kebijakan organisasi top manajement kepada publik internalnya, tetapi juga kepada masyarakat atau publik eksternal yang mendukung kebijakan organisasi tersebut.

Full Text:

PDF

References


Gregory, Anne. 2004. Perencanaan dan Manajemen Kampanye Public Relations. Jakarta: Erlangga.

Kasali, Rhenald. 2017. Disruption. Jakarta: Gramedia.

Hardjana, Andre. 2000. Audit Komunikasi. Jakarta: Grasindo.

Rosady, Ruslan. 2008. Manajemen Public Relations dan Media. Jakarta: Rajagrafindo Persada.




DOI: http://dx.doi.org/10.31506/jrk.v10i1.6015

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Recent Issues


        Vol. 13 No. 1 2022        Vol. 12 No. 2 2021        Vol. 12 No. 1 2021       Vol. 11 No. 2 2020        Vol. 11 No. 1 2020

 

 

 

Common License
Journal Publisher
Publisher Address

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Jurnal Riset Komunikasi is published by Department of Communication Science, Faculty of Social and Political Science, Sultan Ageng Tirtayasa University


Jl. Raya Palka Km 3 Sindangsari, Pabuaran, Kab. Serang Provinsi Banten., Ilmu Komunikasi, FISIP, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Kampus Pakupatan, Serang, Banten, Indonesia.

Telepon/Fax: (0254) 280330,
Email: jurnalrisetkomunikasi@untirta.ac.id


View My Stats