EFEKTIVITAS MEDIA AUDIO PODCAST SEBAGAI GAYA BELAJAR AUDIOTORIK DI SD ISLAM KREATIF
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas media audio berbasis podcast sebagai gaya belajar audiotorik pada pembelajaran tematik kelas 4 di SD Islam Kreatif. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas 4 SD Islam Kreatif berjumlah 19 siswa. Instrumen yang digunakan yaitu angket untuk mengukur efektivitas media podcast. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media audio berbasis podcast dengan perolehan presentase 76,4% kategori efektif. Penggunaan media audio berbasis podcast ini mempermudah peserta didik dalam mengerjakan tugas, terampil dalam menggunakan sarana teknologi dan informasi.
Kata kunci: Efektivitas, Podcast, Gaya belajar audio
Full Text:
PDFReferences
Arifin, Z. 2010. Evaluasi Pembelajaran Prinsip, Teknik, Prosedur. Remaja Rosdakarya,
Bandung: vi+312 hlm
Arikunto, S. 2009. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Bumi Aksara, Jakarta: x+344 hlm.
Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta, Jakarta
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan
R&D. Alfabeta, Bandung
Uno, H. B. 2008. Profesi Kependidikan. Bumi Aksara, Jakarta: x+145 hlm
Usman, Muh. User, L. Setiawati. 1993. Upaya Optimalisasi Kegiatan Belajar Mengajar.
(Bahan Kajian PKG, MGBS, MGMP). PT. Remaja Rosdakarya: Bandung.
Awang, Ma. N. (2014). Perilaku dan Gaya Belajar dengan Prestasi Mahasiswa Semester IV
Jalur Umum Tahun Akademik 2013/2014. Jurnal Info Kesehatan, 12, 500–516.
A.A.A. Saleh & Faki, I. Al. (2014). Identifying the Learning Styles of TESOL Master ’ s
Students in King Abdul-Aziz. American International Journal of Contemporary
Research, 4(5), 98–110.
Bire, A. L., Geradus, U., & Bire, J. (2014). Effects of Visual, Auditorial, and Kinesthetic
Learning Styles on Student Learning Achievement. Pengaruh Gaya Belajar Visual,
Auditorial, Dan Kinestetik Terhadap Prestasi Belajar Siswa, 44(2).
Hasrul. (2009). Pemahaman tentang gaya belajar. Jurnal Medtek, 1.
Hilna Putria, Luthfi Hamdani Maula, D. A. U. (2020). Ananlisis Proses Pembelajaran Dalam
Jaringan (DARING) Masa Pandemi COVID-19 pada Guru Sekolah Dasar. 4(4), 861–
https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.460
Hutabarat, P. (2020). Pengembangan Podcast sebagai Media Suplemen Pembelajaran
Berbasis Digital pada Perguruan Tinggi. Jurnal Sosial Humaniora Terapan, 2(2), 107–
https://doi.org/10.7454/jsht.v2i2.85
Yusuf, M. T., & Amin, M. (2016). Pengaruh Mind Map dan Gaya Belajar terhadap Hasil
Belajar Matematika Siswa. Tadris, Jurnal Keguruan Dan Ilmu Tarbiyah, 1(1), 85–92.
Retrieved from http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/tadris/article/view/893
Zagoto, M. M., Yarni, N., & Dakhi, O. (2019). Perbedaan Individu dari Gaya Belajarnya
Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Reviuw Pendidikan Dan Pengajaran,
(2), 259–265. Retrieved from
http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp%0Ahttps://journal.universitas
pahlawan.ac.id/index.php/jrpp/article/view/481/0
DOI: http://dx.doi.org/10.62870/jtppm.v8i2.13129
Refbacks
- There are currently no refbacks.