PENGEMBANGAN BAHAN AJAR SENI BUDAYA MENGGUNAKAN ADOBE FLASH UNTUK SISWA SMP
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar seni budaya yang dapat diaplikasikan ke smartphone berbasis android dengan menggunakan metode penelitian dan pengembangan dari Dick dan Carey yang dapat menunjang pembelajaran jarak jauh yang diakses dimanapun dan kapanpun pada pembelajaran seni budaya pada materi menggambar ilustrasi kelas 8 (delapan) di SMPN 19 Kota Tangerang. Metode yang digunakan untuk mengetahui kelayakan produk yang dikembangkan melalui validasi ahli media, ahli materi, ahli bahasa dan uji coba produk. Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian dan pengembangan ini adalah angket kuesioner skala likert dengan analisis data deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian dan pengembagan ini berupa bahan ajar seni budaya yang dapat diaplikasikan ke smartphone berbasis android yang dikembangkan melalui beberapa tahap yakni meyiapkan perencanaan berupa flowchart, membuat desain dengan dua draft, hingga di publikasi melalui playstore. Pengujian kelayakan ahli media memiliki kategori sangat baik dengan skor 114 atau rata-rata 5 dari segi aspek isi dan tampilan program, sedangkan dari aspek kualitas teknis, keefektifan program memiliki kategori sangat baik dengan skor 105 atau rata-rata 5, ahli materi sebesar 125 dengan rata-rata 5 (Sangat Baik), sedangkan dari aspek ketepatan materi memiliki total nilai 65 dengan rata-rata 5 (sangat baik), dari ahli bahasa memiliki total nilai 30 dengan rata-rata 5 (sangat baik) dan keberhasilan desain bahan ajar juga diuji coba ke lapangan dengan mendapat nilai sebesar 4,8 (sangat baik) atau kategori “layak”, kemudian dilakukan uji coba tes tertulis dengan rata-rata nilai pre-test sebesar 65 dan post-test yang mengalami kenaikan rata-rata nilai menjadi sebesar 85. Sehingga produk yang dikembangkan layak digunakan dalam pembelajaran.
Kata kunci : bahan ajar seni budaya, adobe flash, smartphone android.
Full Text:
PDFReferences
Akpan, V. I. 2017. Cell Phones as Effective Learning Resource. Journal of Education, Society and Behavioural Science, 22(4), 1–8. https://doi.org/10.9734/JESBS/2017/29011
Alavi, S., Nematbakhsh, N., & Zeraati, V. 2018. A sustainable model for deployment of mobile learning in schools. International Journal of Mobile Learning and Organisation, 12(2), 113–141. https://doi.org/10.1504_IJMLO.2018.090843
Ally, M. 2012. Foundations of Educational Technology. https://doi.org/10.1111/j.1467-8535.2012.01347_11.x
Ashburn A, E., & Floden E, R. (2006). Meaningful Learning Using Technology What Educators Need to Know and Do. (E. Ashburn A & R. Floden E, Eds.) (1st ed.). New York: Teachers College Press.
Bohang, F. K. 2018. Berapa Jumlah Pengguna Internet Indonesia? Retrieved October 8, 2018, from https://tekno.kompas.com/read/2018/02/22/16453177/berapa-jumlah-pengguna-internet-indonesia
Cakir, I. 2015. Opinions and Attitudes of Prospective Teachers for the Use of Mobile Phones in Foreign Language Learning. Contemporary Educational Technology, 6(3), 239–255.
Dick, W., Carey, L., & Carey, J. O. 2015. The systematic design of instruction. (J. Johnston, Ed.) (8th ed.). Florida: Pearson.
Gunawan W, A. 2012. Born to Be a genius (5th ed.). Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Kitao, K., & Kitao, S. K. 1997. The Internet TESL Journal Selecting and Developing Teaching/Learning Materials. Retrieved July 31, 2018, from http://iteslj.org/Articles/Kitao-Materials.html
Mayer E, R. 2008. Learning and Instruction. (M. Harlan, Ed.) (2nd ed.). Florida: Pearson.
McQuiggan, S., Kosturko, L., McQuiggan, J., & Sabourin, J. 2015. Mobile Learning A Handbook for Developers, Educators, and Learners (1st ed.). New Jersey: Jhon Wiley & Sons.
Muhidin, A., & Alfaruq, U. 2018. Pengembangan Bahan Ajar Di Perguruan Tinggi. (S. Doriza, Ed.) (1st ed.). Tangerang Selatan: UNPAM PRESS.
Mutiara, D., Zuhairi, A., & Kurniati, S. (2007). Designing , developing , producing and assuring the quality of multi-media learning materials for distance learners : lessons learnt from indonesia ’ s universitas. Turkish Online Journal of Distance Education-TOJDE, 8(April), 95–112.
Prastowo, A. 2014. Pengembangan Bahan Ajar Tematik (1st ed.). Jakarta: KENCANA PRENADAMEDIA GROUP.
Ramadhan, B. 2018. Inilah Perkembangan Digital Indonesia Tahun 2018. Retrieved August 24, 2018, from https://www.goodnewsfromindonesia.id/2018/02/06/inilah-perkembangan-digital-indonesia-tahun-2018
Setiadi, A., Yuliatmojo, P., & Nurhidayat, D. 2018. Pengembangan Aplikasi Android Untuk Pembelajaran Pneumatik. Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Elektronika, I(1), 1–5.
Wentzel, P., Lammeren, R. V., Molendijk, M., Bruin, S. D., & Wagtendonk, a. 2005. Using Mobile Technology to Enhance Students ’ Educational Experiences. EDUCAUSE Center for Applied Research Case Study, 2, 1–22.
Wikipedia. (n.d.). Telpon Genggam. Retrieved August 2, 2018, from https://id.wikipedia.org/wiki/Telepon_genggam
Yaumi, M. D. 2013. Prinsip-prinsip desain pembelajaran. (N. Ibrahim & D. Sidik, Eds.) (1st ed.). Jakarta: PT Fajar Interpratama Mandiri.
DOI: http://dx.doi.org/10.62870/jtppm.v6i1.7411
Refbacks
- There are currently no refbacks.