ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN MAHASISWA PRAKTEK DALAM MELAKSANAKAN LIMA MOMENT CUCI TANGAN DI RUANG INTERNA DAN BEDAH RSUD DR. DRAJAT PRAWIRANEGARA

tuti sulastri

Abstract


Rumah sakit sebagai instansi pelayanan kesehatan yang harus mengutamakan  pelayanan kesehatan, dan mencegah terjadinya infeksi nosocomial. Pencegahan dimulai dari seberapa maksimalnya para petugas, perawat dan mahasiswa yang praktik  melaksanakan lima moment cuci tangan. Penelitian yang dilakukan kepada mahasiswa yang sedang praktik ini menggunakan metode diskriptif Korelasi untuk mengetahui  tingkat kepatuhan Mahasiswa dalam melakukan lima moment cuci tangan saat mereka praktik di rumah sakit dr. drajat Prawiranegara berdasarkan tingkatan, jenis kelamin, asal daerah dan fasilitas kesehatan. Responden yang dilakukan penelitian sebanyak 55 mahasiswa. Hasil penelitian bahwa ada hubungan yang signifikan antara tingkat kepatuhan dalam pelaksanaan cuci tangan berdasarkan jenis kelamin, Mahasiswa Perempuan  lebih patuh disbanding dengan mahasiswa laki-laki dengan nilai uji statistic nilai P ; α :0.05. Tidak ada hubungan yang signifikan  kepatuhan mahasiswa praktik terhadap kepatuhan cuci tangan dalam lima moment. Saran untuk para  mahasiswa praktik untuk meningkatkan pemahaman tentang pentingnya cuci tangan  sebagai langkah awal pencegahan infeksi nasokomial.

 

Kata Kunci :  lima moment cuci tangan, Mahasiswa praktik.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. (2006) Prosedur Penelitian (suatu Pendekatan dan Praktik), Jakarta; Rieneka Cipta.

Azwar, S.(2000), Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya, Yogyakarta, Pustaka Pelajar Jogya Offset.

Boyce, J.M. dan Pittet (2002), Morbidy and mortality Weekly Report. Guideline For Hand hygine in health-Care Settings: Recommendations of the health Care infection Control Praktices Advisory Committee and the HICPAC/SHEA/APIC/IDSA Hand hygiene task force. CDC Morbidityand Mortality.

Brooks, G.F.,J.S Buteel and S.A Morse Jawetz melnick and Adelberg”s (2005), Mikrobiologi Kedokteran 2, Salemba Medika.

Cahyati, C. (2010) Hubungan Jenis Kelamin dengan Tahap Cuci Tangan Mahasiswa Saat Praktikum di Laboratorium Mikrobiologi fakultas Kedokteran Univeristas sebelas Maret Surakarta.

Darmadi, (2008) Infeksi Nosokomial Problematika dan Pengendaliannya, Jakarta : Salemba Medika.

Depkes, (2008). Pedoman Manajerial pencegahan dan pengendalian Infeksi Di rumah sakit dan Fasilitas Kesehatan lainnya, Jakarta.

Depkes, (2010), Buku Panduan Peringatan hari Cuci tangan sedunia, Jakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 JAWARA (Jurnal Ilmiah Keperawatan)