DIVERSITAS BAKTERI PENGURAI SERASAH DAUN MANGROVE AVICENNA LANATA DI HUTAN MANGROVE DESA SUNGAI BAKAU BESAR

Asri Mulya Ashari

Abstract


Bakteri merupakan komponen utama dari suatu ekosistem dan menempati sebanyak-banyaknya ruang di dalam lingkungan tersebut, termasuk ekosistem mangrove. Bakteri memiliki fungsi utama sebagai pengurai bahan organik dalam lingkungan mangrove untuk dikonversi menjadi sumber energy bagi tumbuhan dan hewan dalam ekosistem yang sama. Tingginya produktivitas mangrove dalam suatu ekosistem tergantung pada aktivitas dari bakteri pengurainya. Avicenna lanata adalah salah satu pohon mangrove yang secara alamiah tumbuh dan berkembang dengan baiknya di kawasan mangrove Desa Sungai Bakau Besar kabupaten Mempawah. Kemampuan mengurai serasah daun A. lanata dari bakteri-bakteri dalam ekosistem tersebut menentukan tingkat produktivitas ekosistem mangrovenya. Tujuan dari penelitian ini adalah menentukan jumlah dan jenis genus bakteri pengurai serasah daun A. lanata pada ekosistem mangrove tersebut, dan dari hasil penelitian menunjukkan ditemukannya bakteri dari genus Bacillus, Kurthia, Sporosarcina, Listeria, Corynebacterium, Azotobacter, Alcaligenes, Pseudomonas, Serratia, Vibrio, dan Actinobacillus


Keywords


Diversitas, bakteri pengurai, serasah, Avicenna lanata, mangrove

Full Text:

PDF

References


Arief, A. 2003. Hutan Mangrove Fungsi Dan Manfaatnya. Kanisius.

Blum, L. K., Mills, A. L., Zieman, J. C., & Zieman, R. T. 1988. Abundance Of Bacteria And Fungi In Seagrass And Mangrove Detritus. Marine Ecology Progress Series, 42, 73–78.

Das, S., Lyla, P.S., & Khan, S. A. 2006. Marine Microbial Diversity And Ecology: Importance And Future Perspectives. Current Science, 90(10), 1325–1335.

Dea, F. 2000. Analisis Bakteri Pengurai Serasah Daun Mangrove Kawasan Hutan Mangrove Stasiun Kelautan Dumai. Laporan hasil penelitian tahun 2000. Riau: Pusat Penelitian Kawasan Pantai dan Perairan, Universitas Riau. 1-52.

Dewi, N. 2009. Laju Dekomposisi Serasah Daun Avicennia Marina Setelah Aplikasi Fungi Aspergillus Sp Pada Berbagai Tingkat Salinitas. [Skripsi]. Medan: Departemen Kehutanan, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara.

Hogarth P.J. 2007. The Biology Of Mangrove And Seagresses. Oxford University Press.

Hrenović, Jasna ; Viličić, Damir ; Stilinović, B. 2003. Influence Of Nutrients And Salinity On Heterotrophic And Coliform Bacteria In The Shallow, Karstic Zrmanja Estuary (Eastern Adriatic Sea). Ekoloji, The Journal Of Environemnt, 130–1361(12), 46.

Ida Rahayu Simanjuntak, Nursyirwani, D. Y. 2015. Production, Decomposition Rate And Indentification Of Bacteria On Avicennia Alba Litter In The Coastal Zone Kuala Indragiri Riau Province. 2.

Islamiah, D. N., Linda, R., & Rahmawati. 2017. Jenis-Jenis Bakteri Rizosfer Kawasan Tanah Mangrove Avicennia Di Kelurahan Terusan, Kecamatan Mempawah Hilir, Kalimantan Barat. Jurnal Protobiont, 6(3), 165–172.

Jhon G. Holt, Noel R. Krieg, Peter H. A. Sneath, James T. Staley, S. T. W. 1994. Bergey’s Manual Of Determinative Bacteriology (W. R. Henayl (Ed.); 9th Ed.). Lippincott Williams & Wilikins.

Kandasamy, K., & Bingham, B. L. 2001. Biology Of Mangroves And Mangrove Ecosystems. 40 : 82-25. Https://Doi.Org/10.1016/S0065-2881(01)40003-4

Khairuddin, B. 2016. Strategi Kebijakan Pengelolaan Ekosistem Mangrove Secara Terpadu Dan Berkelanjutan Di Kabupaten Mempawah Propinsi Kalimantan Barat. [Disertasi]. Bogor: Prodi Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut, Institut Pertanian Bogor.

Mendes, L. W., & Tsai, S. M. 2014. Variations Of Bacterial Community Structure And Composition In Mangrove Sediment At Different Depths In Southeastern Brazil. Diversity, 6(4), 827–843. Https://Doi.Org/10.3390/D6040827

Ningsih, R.,Khotimah, S., & Lovadi, I. 2014. Bakteri Pendegradasi Selulosa Dari Serasah Daun Avicennia Alba Blume Di Kawasan Hutan Mangrove Peniti Kabupaten Pontianak. Protobiont, 3(1), 34–40.

Ritonga, D. R. 2012. Keanekaragaman Bakteri Serasah Daun Rhizophora Apiculata Yang Mengalami Dekomposisi Pada Berbagai Tingkat Salinitas Di Kota Pari Pantai Cermin Sumatera Utara. [Tesis]. Medan: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

Rudiansyah, D., Rahmawati, & Rafdinal. 2017. Eksplorasi Bakteri Selulolitik Dari Tanah Hutan Mangrove Peniti, Kecamatan Segedong, Kabupaten Mempawah. Jurnal Protobiont, 6, 255–262.

Sari, K. W., Yunasfi, Y., & Suryanti, A. 2017. Dekomposisi Serasah Daun Mangrove Rhizophora Apiculata Di Desa Bagan Asahan, Kecamatan Tanjungbalai, Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara. Acta Aquatica: Aquatic Sciences Journal, 4(2), 88. Https://Doi.Org/10.29103/Aa.V4i2.308

Sinatryani, D. 2014. Kelimpahan Bakteri Selulolitik Di Muara Sungai Gunung Anyar Surabaya Dan Bancaran Bangkalan. [Skripsi]. Surabaya: Fakultas Perikanan dan Kelautan, Universitas Airlangga.

Yanying Zhang, Junde Dong, Bin Yang, Juan Ling, Youshao Wang, And S. Z. 2009. Bacterial Community Structure Of Mangrove Sediments In Relation To Environmental Variables Accessed By 16s Rrna Gene-Denaturing Gradient Gel Electrophoresis Fingerprinting. Scientia Marina, 73(3), 487–498. Https://Doi.Org/10.3989/Scimar.2009.733487

Yulma, Y., Ihsan, B., Sunarti, S., Malasari, E., Wahyuni, N., & Mursyban, M. 2017. Identifikasi Bakteri Pada Serasah Daun Mangrove Yang Terdekomposisi Di Kawasan Konservasi Mangrove Dan Bekantan (KKMB) Kota Tarakan. Journal Of Tropical Biodiversity And Biotechnology, 2(1), 28. Https://Doi.Org/10.22146/Jtbb.27173




DOI: http://dx.doi.org/10.33512/jpk.v11i2.11286

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


idnslotslot hokiturbox500bri4dscatter biruscatter hitamakun pro jepangmpo77turbox500turbox1000ninja cheatbtn4dkucing oren hackbajak scatterrobopragmademon vip cheatbtn4dcasino onlinerobot merah hack

                  

 

Creative Commons License
Akun gacor auto maxwin adalah sebuah istilah yang mengacu pada keberuntungan meraih scatter hitam slot mahjong secara beruntun hingga selalu dianggap gampang jp saat bermain slot. Fitur akun gacor dibuat khusus memiliki teknologi terbaru melewati proses rumusan panjang untuk memunculkan bonus scatter hitam terus menerus
Jurnal Perikanan dan Kelautan [JPK] is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Copyright @ Universitas Sultan Ageng Tirtayasa [Untirta]. All rights reserved