HUBUNGAN ANTARA SAJIAN INFORMASI PENYULUHAN CITARUM BESTARI DENGAN SIKAP PESERTA TERHADAP GERAKAN “LIMA TIDAK”
Abstract
Abstract
This research uses quantitative method of correlational research type. The theory used is Martin Fishbein's Information Integration Theory. The analytical technique used is descriptive analysis by calculating frequency, categorization, and rating scale, as well as inferential analysis using rank spearman formula. The sample of this research is 62 people from 794 participants of activity taken by way of proportional strata sampling technique. The results of this study indicate that the significant relationship between Citarum Bestari and the participants' attitude to the five movements is not. Based on the result of the research, the researcher suggested that the information about the achievement of programs that have been done by government for normalization of Citarum River must be proven through photo, video or coverage of Citarum River improvement so that the participants believe any information submitted, then information in Citarum Program Bestari uses a pyramidal system, where information provides the best arugemtation at the beginning and end of the sentence, so that the participants give attention to the extension material from beginning to end, as well as the information in the Citarum Bestari Program also presents two-sided arguments, namely the government's shortcomings and government strength in the realization of the Citarum River normalization project, in order for the participants to trust the information conveyed as a truth
Abstrak
Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif jenis penelitian korelasional. Teori yang digunakan adalah Teori Integrasi Informasi dari Martin Fishbein. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dengan menghitung frekuensi, kategorisasi, dan rating scale, serta analisi inferensial dengan menggunakan rumus rank spearman. Sampel dari penelitian ini adalah 62 orang dari 794 peserta kegiatan yang diambil dengan cara teknik sampling strata proporsional. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa terhadap hubungan yang cukup berarti antara kegiatan Citarum Bestari dengann sikap peserta terhadap gerakan lima tidak. Berdasarkan hasil penelitian, peneliti menyarankan agar informasi mengenai pencapaian program-program yang sudah dilakukan oleh pemerintah untuk normalisasi Sungai Citarum harus dibuktikan melalui foto, video, atau liputan dari perbaikan Sungai Citarum tersebut agar para peserta meyakini setiap informasi yang disampaikan, kemudian informasi dalam Program Citarum Bestari menggunakan sistem piramidal, yaitu dimana informasi menyajikan arugemtasi paling baik di awal dan akhir kalimat, agar para peserta memberikan perhatian pada materi penyuluhan dari awal hingga akhir, serta informasi dalam Program Citarum Bestari juga menyajikan argumentasi dua-sisi, yaitu kekurangan pemerintah serta kekuatan pemerintah dalam realisasi proyek normalisasi Sungai Citarum, agar para peserta mempercayai informasi yang disampaikan sebagai suatu kebenaran.
Keywords: Teori Integrasi Informasi, Sungai Citarum, Pemprov Jabar, Gerakan Lima Tidak
Keywords
Full Text:
PDF (1-9)References
Azwar, S., (2011). Sikap dan Perilaku. Dalam: Sikap Manusia Teori dan. Pengukurannya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Cultip, Center, & Bloom, (2009). Effective Public Relations. Jakarta: Kencana Prenada Media Group
Effendy, Onong Uchjana. (2003). Human Relation & Public Relation. Bandung. Mandar Maju
Ellis, D., Cox, D.; dan Hall. K.(1992), “A Comparison of the information seeking patterns of researchers in the physical and social sciences” dalam Journal of Documentation, vol. 49 no. 4, hal. 356 –369
Hikmat, Mahi. M. (2010). Komunikasi Politik. Teori dan Praktek. Bandung. Remaja Rosda Karya.
Hurlock, E. B.(1993). Psikologi Perkembangan: Suatu pendekatan sepanjang rentang kehidupan (edisi kelima). Jakarta: Erlangga
Oetama, Jacob. (2004). Pers Indonesia: Berkomunikasi dalam Masyarakat Tidak Tulus.
Jakarta. PT Kompas Media Nusantara.
Ma’rat, (1981). Sikap Manusia Perubahan Serta Pengukurannya. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Mankiw, N. Gregory. (2004). Principles of Economics: Pengantar Ekonomi Makro. Jakarta. Salemba Empat.
Mc. Quail, Dennis. (1996). Teori Komunikasi. Jakarta: Erlangga.
Mulyana, Deddy. (2007). Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Bandung, Remaja Rosdakarya
Prijana, 2005. Metode Sampling Terapan. Jakarta. Humaniora
Prijana, Erwina, Wina, & Winoto, Yunus. (2017). Model dan Teori Ilmu Perpustakaan dan Informasi. Bandung: Unpad Press.
Rakhmat, Jalalludin. (2009). Psikologi Komunikasi. Bandung. Remaja Rosdakarya
Sarwono, Jonathan. (2010). Pintar Menulis Karangan Ilmiah: Kunci Sukses dalam Menulis Ilmiah. Yogyakarta: CV Andi Offset.
Simamora, Bilson. (2008). Panduan Riset Perilaku Konsumen. Jakarta: PT Gramedia Majalah Utama.
Soepono, Bambang. (2002). Statistik Terapan. Dalam Penelitian Ilmu – Ilmu Sosial dan Pendidikan. Jakarta. PT Rineka Cipta
Sugiyono. (2012). Metode Kualitatif Kuantitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Sula, Muhammad Syakir. (2010). Asuransi Syariah (Life and General): Konesp dan Operasional. Jakarta: Gemala Insani Press.
Sunariyah. (2003). Pengantar Pengetahuan Pasar Modal. Yogyakarta. UPP AMP YKPN.
Swarjana, I Ketut. (2012). Metodoligi Penelitian Kesehatan. Yogyakarta. CV Andi Offset.
Tan, Alexis. Alexis,S. (1981). Mass Communication Theories in Research. USA: Grid
Tim Peneliti Ilmu Pendidikan UPI. (2007). Ilmu dan Aplikasi Pendidikan. Jakarta. PT Imperial Bhakti Utama.
Umar, Husein. (2005). Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Jakarta: PT Gramedia Majalah Utama.
Venus, Antar. (2009). Manajemen Kampanye. Bandung. Simbiosa Rekatama Media
Yandianto, (2009). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Bandung. CV. M2S Bandung
DOI: http://dx.doi.org/10.31506/jsc.v2i1.8033
Refbacks
- There are currently no refbacks.