PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI TEKS DRAMA DI KELAS VIII/B SMP NEGERI 1 CIKEUSIK SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Ristini Ristini, Jupardi Jupardi

Abstract


Proses belajar mengajar di Sekolah  selama ini para guru mengalami kesulitan dalam menjelaskan materi pembelajaran, terutama pada pembelajaran bahasa Indonesia yang berkaitan dengan materi teks drama sehingga nilai bahasa Indonesia  siswa  masih  rendah.  Tujuan  dari  penelitian  ini  untuk  mengetahui apakah melalui Model Pembelajaran   Discovery Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa Kelas VIII/B    pada mata pelajaran bahasa Indonesia materi teks drama di SMP Negeri 1 Cikeusik semester genap tahun pelajaran 2018/2019. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas, dengan menggunakan langkah-langkah menyusun perencanaan, tindakan dan mengadakan refleksi. teknik sampling penelitian ini diambil dari semua populasi yang ada dan dijadikan sampel tanpa menyeleksi informasi, sebagai sampel adalah siswa Kelas VIII/B SMP Negeri 1 Cikeusik   yang berjumlah 30 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa denganpenerapan model Discovery Learning hasil belajar siswa setiap siklusnya mengalami peningkatan terbukti   dari ketuntasan belajar siswa pada pra siklus 48%, (nilai rata-rata 69) meningkat pada siklus I mencapai 70% (nilai rata-rata 76) sedangkan pada siklus II ketuntasan belajar siswa sudah meningkat   menjadi   100%,   (nilai   rata-rata   81)   dengan   demikian   dapat disimpulkan bahwa model discovey learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran bahasa indonesia materi teks drama.

Keywords


Hasil Belajar, discovery learning, teks drama.

Full Text:

PDF

References


.

Aminuddin, 2017. Pengantar Apresiasi Karya Sastra. Bandung: Sinar Baru Algesindo.

Devitasari V (2018). “Penciptaan Naskah Drama Bhre Satya Palastra”. Jurnal Kajian Sastra, Teater dan Sinema, Vol.15, No. 1, Hal. 34-45

Elga Azmala Putri, dkk (2018). “Pengaruh Pembelajaran Discovery Learning terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Ditinjau dari Motivasi Belajar”. Jurnal Tadris Matematika, Vol. 1 No. 2 Hal. 167-174

Ernawati, dkk (2016). “Perbandingan Hasil Belajar IPA Sekolah Dasar Melalui Penggunaan Pendekatan Guided Discovery Dan Pendekatan CTL (Contextual Teaching And Learning)”. Jurnal JPSD Untirta, Vol. 2 No. 2 Hal. 205-2014

Fauzi, dkk (2017) “Penguatan Karakter Rasa Ingin Tahu Dan Peduli Sosial Melalui Discovery Learning”. Jurnal JTP2IPS, Vol. 2 No. 2 Hal. 27-36

Inggriyani Feby, Nurul Fazriyah (2017). “Pengaruh Berpikir Kritis Terhadap Kemampuan Menulis Narasi Siswa Kelas V Di Sekolah Dasar”. Jurnal JPSD Untirta, Vol 3, No 2, Hal. 105-116

Irma Cintia N, dkk (2018). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Hasil Belajar Siswa”: Jurnal PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan - Vol. 32 No. 1 Hal. 69-77

Jakni (2017). Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Alfabeta.

Kemal, 1. (2013). “Peningkatan Kemampuan Menganalisis Unsur Instrinsik Teks Drama dengan Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Pair-Share”. Jurnal Pendidikan, Volume 1, Nomor 1, Hlm. 47-60.

Khaerudin D (2019). “Pengembangan Bahan Ajar Menulis Drama Berdasarkan Pengalaman Pengarang Sebagai Bahan Ajar Drama Di SMP/MTS”. Jurnal Tuturan, Vol. 8, No. 2, Hal. 86-95

Lufiana I (2019). “Sosiologi Drama Jalan Menyempit Karya Joni Faisal”. Jurnal Kajian Sastra, Teater dan Sinema, Vol. 16, No. 2, Hal. 112-123

Mufti Ali, Dini Desty Setiani (2018). “Pengaruh Model Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Pada Konsep Jamur”. Jurnal Bioedusiana, Vol. 3 No. 2 Hal. 59-63

Muhyidin. A, dkk (2018). “Metode Pembelajaran Membaca Dan Menulis Permulaan Di Kelas Awal”. Jurnal JPSD Untirta, Vol. 4 No. 1 Hal. 30-42

Oktari. D, dkk (2019). “Kemampuan Menulis Teks Naskah Drama Siswa Kelas VIII SMP Negeri 18 Kota Bengkulu”. Jurnal Ilmiah KORPUS, Vol 3, No 1, Hal. 1-8

Pangaribowo D.R, dkk (2017). “Penerapan model Pembelajaran Discovery Learning dan Permainan Smart Case untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VII C SMP Kristen 2 Salatiga”. Jurnal Bioedukasi Volume 10, Nomor 1, Halaman 47- 57.

Rahmadhani, Meri. (2018). “Pengaruh Penggunaan Teknik Copy The Master Terhadap Keterampilan Menulis Teks Drama Satu Babak Siswa Kelas VIII SMA Negeri 11 Padang”. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Volume 7, Nomor 3 Hlm. 170-177

Rudi Rutonga (2017) “Penerapan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA”. Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol. 1 No. 2 Hal: 195-207

Suryani. E, Asri Y & Ratna, E. (2017). “Pengaruh Penggunaan Teknik Pemodelan terhadap Keterampilan Menulis Naskah Drama Satu Babak Siswa Kelas VIII SMP Negeri 11 Padang”. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Vol. 6 No. 1.

Titisari Handayani (2015). “Meningkatkan Hasil Belajar IPS Melalui Model Discovery Learning”. Jurnal JIPSINDO, Vol 2, No 2 Hal. 161-178

Yurnelis. (2013). “Peningkatan Keterampilan Menulis Naskah Drama Melalui Pendekatan Pembelajaran Kontekstual Siswa Kelas VIII RSBI-1 SMPN 12 Padang”. Jurnal Bahasa, Sastra dan Pembelajaran, Volume 1, Nomor 2, Hlm. 27-37




DOI: http://dx.doi.org/10.30870/jmbsi.v7i2.18423

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Membaca Bahasa dan Sastra Indonesia