KONSEP PENGALAMAN BELAJAR DALAM PERSPEKTIF TRANSFORMATIF: ANTARA MEZIROW DAN FREIRE

Ila Rosmilawati

Abstract


Keterlibatan dalam belajar (learning engagement) merupakan proses transformative jika peserta didik mengalami perubahan diri melalui proses belajar. Perubahan diperoleh dari proses berpikir kritis dan refleksi terhadap perilaku dan pengetahuan yang didapat, yang berkontribusi pada proses pemberdayaan diri (Harvey & Knight, 2006). Bagi peserta didik yang mengikuti proses belajar melalui pendidikan non formal, efektivitas belajar mungkin akan sulit didapatkan. Kualitas proses dan hasil pembelajaran dalam pendidikan non formal dianggap lebih rendah dibanding pendidikan formal. Untuk itu, dapat dimengerti jika para siswa dan masyarakat menilai rendah pendidikan non formal. Hal ini disebabkan karena kualitas pembelajaran hanya dilihat dari pendekatan instrumentalist, yaitu dari performansi akademik siswa (Zingier, 2008). Hasil kajian literatur tentang perspektif transformatif akan menjelaskan bagaimana para siswa diberi kesempatan untuk mengenali potensi perubahan dalam diri menuju pribadi yang otonom. Kajian teori pembelajaran transformatif (Mezirow, 1991) dan pedagogi kritis (Freire, 1973) akan memberikan kerangka berpikir yang berguna untuk menganalisis dan mengidentifikasi kemungkinan siswa kurang beruntung untuk bisa mengalami transformasi sebagai pembelajar. Berdasarkan konsep perspektif transformatif, setiap siswa memiliki kapasitas untuk memberi makna pengalaman belajar yang dialaminya. Setiap siswa akan mampu meyakini bahwa pengalaman belajar di pendidikan non formal menawarkan konsep yang berbeda, melebihi pendekatan instrumentalist. Yaitu para siswa memiliki kapasitas untuk melihat, menginterpretasi, mengkritisi, dan menemukan arti atau perspektif baru tentang pengalaman belajar dalam kerangka masyarakat yang adil dan demokratis.

Full Text:

PDF

References


Berta-Avila, M. (2003) The pocess of conscientization: Xicanas/Xicanos experiences in claiming authentic voice. Journal of Hispanic Higher Education, 2(2), 177-128

Boyd, R. D. (1994). Personal transformation in small groups: Part 1. Small Group Research, 20(4), 459-474

Clark, M. C. (1993). Transformational learning. New Directions for Adult and Continuing Education, 1993(57), 47-56

Clark, M. C., & Wilson, A. L. (1991). Context and rationality in Mezirow’s theory of transformational learning. Adult Education Quarterly, 41(2), 75-91

Freire, P. (1973). Education for critical consciousness. New York, NY: Seabury Press

Freire, P. (1998). The Paulo Freire reader. New York, NY: Continuum.

Harvey, L., & Knight, P. (1996). Transforming higher education. Buckingham, England: Open University Press.

International Labour Organisation. (2011). Equivalency education and decent work. International Labour Organisasion Jakarta. Diakses dari http://www.ilo.org/jakarta

Irwanto, Hendriaty, A., & Hestyanti, Y. R. (2001). Alternative education for disadvantaged youth in Indonesia. International Institute for Educational Planning/UNESCO. Diakses dari http://www.unesco.org/iiep

Kegan, R. (2000). What form transforms? A constructive-developmental approach to transformative learning. Dalam J. Mezirow (Ed).) Learning as transformation: Critical perspective on a theory in progress. San Francisco, CA: Jossey-Bass.

Martin, J. (2008). Pedagogy of the alienated: Can Freirean teaching reach working-class student? Equity & Excellence in Education, 41(1), 31-44

Mezirow, J. (1978). Education for perspective transformation. Women re-entry programs in community college. New York, NY: Center for Adult Education, Teacher College, Columbia University.

Mezirow, J. (1991). Transformative dimensions of adult learning (1st ed.). San Francisco, CA: Jossey-Bass.

Mezirow, J. (1996). Contemporary paradigms of learning. Adult Education Quarterly, 46(3), 158-172

Mezirow, J. (1998). On critical reflection. Adult Wducation Quarterly, 48(3), 185-198

Mezirow, J. (2000). Learning as transformation: Critical perspectives on a theory in progress. San Francisco, CA: Jossey-Bass.

Nuryanto, M. A. (2006). Education and social transformation: Investigating the influence and reception of Paulo Freire in Indonesia. (Doctor of Philosophy). McGill University, Canada.

Retreived from http://www.collectionscanada.gc.ca

Sirimorok, N. (2010). Membangun Kesadaran Kritis: Kisah Pembelajaran Partisipatif Orang Muda. Yogyakarta: Insist Press.

Syaukani, A. A. (2008). Pengaruh media pembelajaran dan kreativitas terhadap hasil belajar IPA Paket B setara SMP di DKI Jakarta. Jurnal Teknologi Pendidikan. Diakses dari http://isjd.pdii.lipi.go.ig

Taines, C. (2012). Intervening in alienation: The outcomes for urban youth of participating in school activism. American Educational Research Journal, 49(1). 53-86

Taylor, E. W. (1997). Building upon the theoretical debate: A critical review of the empirical studies of Mezirow’s transformative learning theory. Adult Education Quarterly, 48(1), 34-59

Zyngier, D. (2008). (Re)conceptualising student engagement: Doing education not doing time. Teaching and Teacher Education, 24(7), 1976


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP UNTIRTA