MODEL BELAJAR LITERASI BERBASIS ANALISIS KONTEN DALAM MEMAHAMI MATERI SOSIOLOGI SMA

devi septiandini

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi karena kurangnya minat mahasiswa dalam membaca dan meningkatnya sikap pasif di kelas. Lesson study sendiri awalnya digunakan di jepang sebagi upaya peningkatan kualitas pembelajaran yang berkelanjutan. Lesson study memiliki banyak manfaat baik untuk pengajar , observer maupun mahasiswa. Tujuan penelitian ini adalah mengkaji penerapan lesson study dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa pendidikan sosiologi, universitas Negeri Jakarta melalui metode literasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan. Subjek penelitian adalah mahasiswa Pendidikan Sosiologi UNJ angkatan 2016 yang berjumlah 50 mahasiswa. Berdasarkan penelitian ini didapatkan beberapa hasil  diantaranya ; 1) masih kurangnya minat membaca mahasiswa dan lemahnya kemampuan membaca literature, 2) Keterampilan yang diperlukan berkaitan dengan kemampuan literasi mahasiswa yakni membaca, menulis, public speaking dan keterampilan berbahasa inggris dan 3) Penilaian sumatif pada mata kuliah ini diperoleh nilai rata – rata kelas 85 atau dalam rentang nilai huruf A- dan ada penilaian proses yang dilakukan didapatkan dari 50 mahasiswa 20% berada pada skala penilaian cukup untuk kemampuan literasi dan 80% berada pada rentang baik.

Kata Kunci : Lesson Study, Kemampuan Berfikir Kritis, Metode Literasi


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.30870/hermeneutika.v6i1.7523

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Hermeneutika : Jurnal Hermeneutika

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Published by Department of Sociology Education, Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jl. Ciwaru, No. 25, Serang, Banten
sosiologi@untirta.ac.id

Creative Commons License

Jurnal Hermeneutika is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

 

Hermeneutika : Jurnal Hermeneutika Indexed by:


      issn    neliti  base  worldcat  University of Saskatchewan Library  pkp indeks  

scilit onesearch.id  Scientific Indexing Services  moraref    

View My Stats