Kontribusi Perempuan Buruh Tani terhadap Ekonomi Keluarga pada Usahatani Tembakau Virginia di Kecamatan Keruak

Ahmadanil Huda, Muhammad Anwar, Rini Endang Prasetyowati

Abstract


Tujuan penelitian ini, ingin mengetahui peran perempuan buruh tani dan kontribusi perempuan buruh tani terhadap pendapatan keluarga pada usahatani tembakau virginia di Kecamatan Keruak Kabupaten Lombok Timur. Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Keruak dengan purposive. Responden sebanyak 30 orang ditentukan dengan quota sampling di distribusikan secara proportional sampling di Desa Batu Putik 12 orang, Desa Selebung Ketangga 9 orang, dan Desa Senyiur 9 orang. Teknik pengumpulan data dengan wawancara dan observasi. Analisis peran menggunakan Skala Likert dengan kriteria skor: sangat berperan=3, berperan=2 dan kurang berperan=1, sedangkan kontribusi perempuan  buruh tani di analisis dengan Kontribusi Pendapatan. Peran perempuan buruh tani pada usahatani tembakau virginia di Kecamatan Keruak sangat berperan dalam hal penanaman, penyulaman, penyiangan, pemupukan, suli/toping, pemanenan, dan sortasi. Kontribusi pendapatan perempuan buruh tani terhadap pendapatan keluarga sebesar 43% berada pada kategori kontribusi sedang.


Keywords


Ekonomi keluarga; Peran; Perempuan buruh tani; dan Tembakau virginia

References


Aisyah, D. L. (2023). Analisis Peran Buruh Tani Perempuan Dalam Meningkatkan Perekonomian Keluarga Terdampak Covid-19 Perspektif Ekonomi Islam (Studi di Desa Pulau Panggung Kecamatan Abung Tinggi Kabupaten Lampung Utara) [Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung]. https://repository.radenintan.ac.id/29057/

Angga Krismawan, I. W. G. (2022). Statistik Kependudukan Kabupaten Lombok Timur Tahun 2022. https://shorturl.at/FY9PD

Anwar, M. (2023). Cost and Income Analysis of Seaweed Cultivation Using the Off-Base Method in Seriwe Village Jerowaru Subdistrict East Lombok District. Jurnal Ilmiah Membangun Desa Dan Pertanian, 8(6), 242–248. https://doi.org/10.37149/jimdp.v8i6.628

Anwar, M., Prasetyowati, R. E., & Ahyani, D. H. (2021). Feasibility Of Virginia Tobacco Farming: Comparative Study On The Flue Cured Processess In East Lombok District. JSEP: Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian, 14(1), 1–10. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JSEP

Arsini, A. (2014). Peran Ganda Perempuan Pada Keluarga Masyarakat Agraris (Kasus 10 Istri Buruh Tani Di Desa Putat Purwodadi Grobogan). SAWWA, 10(1), 1–10. https://doi.org/10.21580/sa.v10i1.642

Astuti, A. W. W., Fakhruddin, & Sutarto, J. (2013). Peran Ibu Rumah Tangga Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Keluarga (Suatu Kajian Pemenuhan Kebutuhan Pendidikan Anak Pada 5 Ibu Pedagang Jambu Biji Di Desa Bejen Kecamatan Bejen Kabupaten Temanggung). Journal of Non Formal Education and Community Empowerment , 2(2), 39–51. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jnfc

BPS Kabupaten Lombok Timur. (2023). Kabupaten Lombok Timur Dalam Angka 2023 (Pertama, Vol. 1). BPS Kabupaten Lombok Timur.

Distambun NTB. (2023). Pengecekan Galur Tembakau Lombok Timur. https://distanbun.ntbprov.go.id/?p=11577

Galih, M. P. S., & Supardi. (2024). Distan Lotim Targetkan 24 Ribu Hektare Tanaman Tembakau. Lombok Post, 1–2. https://lombokpost.jawapos.com/selong/1504755175/distan-lotim-targetkan-24-ribu-hektare-tanaman-tembakau

Heldawati, H., Yanti, S., & Rusdiana, R. (2023). Peran Wanita Tani dalam Meningkatkan Pendapatan Keluarga Petani Padi Sawah di Desa Hambuku Hulu Kecamatan Sungai Pandan Kabupaten Hulu Sungai Utara. RAWA SAINS (Jurnal Sains STIPER AMUNTAI), 13(1), 1–9. https://doi.org/10.36589/rs.v13i1.252

Junaidi, J., & Sukanti, N. D. (2022). Perempuan dengan Peran Ganda dalam Rumah Tangga. Saree: Research in Gender Studies, 4(1), 25–37. https://doi.org/10.47766/saree.v3i2.632

Nurmiati, N. (2024). Perempuan Dengan Peran Ganda Dalam Keluarga (Studi Kasus Istri Petani Di Kelurahan Pattapang Kabupaten Gowa). Sosioreligus, IX(2), 244–258. https://doi.org/10.24252/sosioreligius.v9i2.51345

Putri, W. T. (2023). Kontribusi Istri Petani Terhadap Pendapatan Rumah Tangga Petani Di Kelurahan Manongkoki Kecamatan Polongbangkeng Utara Kabupaten Takalar [Universitas Muhammadiyah Makassar]. https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/38334-Full_Text.pdf

Rahmat, A., & Nauly, D. (2024). Perbandingan Pendapatan Usahatani Paprika Hidroponik Pada Petani Anggota Dan Nonanggota Kelompok Tani Di Desa Pasirlangu Kecamatan Cisarua, Bandung Barat. Jurnal Agribisnis Terpadu, 17(1), 20–38. https://doi.org/https://dx.doi.org/10.33512/jat.v17i1

Ramadani, N. (2016). Implikasi Peran Ganda Perempuan Dalam Kehidupan Keluarga Dan Lingkungan Masyarakat. Societas, 6(2), 1–15. https://ejournal.upi.edu/index.php/sosietas/article/view/4245/3063

Sintya, D. P. (2018). Peran Perempuan dalam Usahatani Tembakau Virginia di Pulau Lombok (1; 1). https://transform.or.id/baca/artikel/30/Peran-Perempuan-dalam-Usahatani-Tembakau-Virginia-di-Pulau-Lombok

Sondakh, M. A., Ngangi, C. R., & Lumingkewas, J. R. D. (2022). Kontribusi Ibu Rumah Tangga Terhadap Pendapatan Keluarga Tani Di Desa Poopo Selatan Kecamatan Passi Timur Kabupaten Bolaang Mongondow. AGRIRUD, 3(4), 568–574. https://doi.org/10.35791/agrirud.v3i4.40038

Syukur, S. H., Rustam, R., Afandi, & Riandhana, T. E. (2024). Kontribusi Curahan Waktu Kerja Keluarga dalam Usaha Ternak Kambing di Desa Pomolulu Kecamatan Balaesang Tanjung. Jurnal Ilmiah AgriSains, 25(2), 108–116. https://doi.org/10.22487/jiagrisains.v25i2.2024.108-116

Wibowo, D. E. (2011). Peran Ganda Perempuan Dan Kesetaraan Gender. MUWÂZÂH, 3(1), 357–364. https://shorturl.at/Qarvw

Yulia, Y., & Sa’diyah, H. (2023). Peran Perempuan Pada Usahatani Tembakau Di Kecamatan Terara Kabupaten Lombok Timur. Agroteksos, 33(1), 365–379. https://agroteksos.unram.ac.id/index.php/Agroteksos/article/view/864/243.




DOI: http://dx.doi.org/10.33512/jat.v17i2.29766

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 ahmadanil huda

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Editorial Office

Jurnal Agribisnis Terpadu

Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jl. Raya Palka KM. 03 Sindangsari, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Serang,

Provinsi Banten 42163 Telp. (0254) 3204321

Email: [email protected]