Implementasi Histogram Warna RGB dan Fuzzy C-Means untuk Prediksi Kebutuhan Pupuk Nitrogen Tanaman Padi

Yudha Dicky Pradana, Danang Erwanto, Tri Handayani

Abstract


Nitrogen (N) adalah salah satu unsur hara makro yang memiliki peranan penting dalam pertumbuhan tanaman padi. Pemberian pupuk nitrogen harus sesuai dengan kebutuhan nitrogen pada tanaman, karena jika diberikan secara tidak seimbang ataupun berlebihan dapat menyebabkan menurunnya produksi tanaman dan dapat meningkatkan biaya petani yang dikeluarkan untuk membeli pupuk. Kebutuhan nitrogen pada tanaman padi dapat dilihat dari warna daunnya, sehingga pada penelitian ini memanfaatkan warna daun sebagai bahan untuk mengetahui kebutuhan pupuk nitrogen menggunakan image processing. Pemrosesan warna daun padi yang dideteksi menggunakan algoritma Histogram RGB, warna yang dihasilkan akan dikelompokkan menggunakan metode Fuzzy C-Means. Hasil pengujian diketahui dapat meningkatkan hasil panen sebesar 6% dibandingkan dengan hasil panen masa tanam sebelumnya dengan luas lahan 0,25Ha.

Keywords


Nitrogen, Padi, Image Processing, Histogram RGB, Fuzzy C-means

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


A. Gani, “Bagan Warna Daun (BWD),” Balai Besar Penelit. Tanam. Padi, 2013.

R. L. A. Abu, Z. Basri, dan U. Made, “Respon pertumbuhan dan hasil tanaman padi (Oryza sativa L.) terhadap kebutuhan nitrogen menggunakan bagan warna daun,” Agrol. J. Ilmu-ilmu Pertan., vol. 24, no. 2, hal. 119–127, 2017.

A. S. Wahid, “Peningkatan efisiensi pupuk nitrogen pada padi sawah dengan metode bagan warna daun,” J. Litbang Pertan., vol. 22, no. 4, hal. 156–161, 2003.

E. Erythrina, “Bagan Warna Daun: Alat untuk Meningkatkan Efisiensi Pemupukan Nitrogen pada Tanaman Padi,” J. Penelit. dan Pengemb. Pertan., vol. 35, no. 1, hal. 1–10, 2016.

B. Sugandi, A. R. Doni, D. A. Imardiyanti, dan others, “Klasifikasi objek berdasarkan warna, bentuk dan dimensi,” J. Poli-Teknologi, vol. 18, no. 2, 2019.

W. R. Wibowo dan M. Murinto, “APLIKASI DETEKSI MASA PANEN PADI MENGGUNAKAN PERBANDINGAN HISTOGRAM WARNA DAUN PADI,” JSTIE (Jurnal Sarj. Tek. Inform., vol. 4, no. 3, hal. 78–85, 2016.

R. Sedo, P. Mudjirahardjo, dan E. Yudaningtyas, “Identifikasi Takaran Pupuk Nitrogen Berdasarkan Tingkat Kehijauan Daun Tanaman Padi Menggunakan Metode Histogram of s-RGB dan Fuzzy Logic,” J. EECCIS, vol. 13, no. 1, hal. 31–37, 2019.

P. Mudjirahardjo dan P. S. Nurussa’adah, “Soccer Field Detection Based on Histogram of s-RGB,” ARPN J. Eng. Appl. Sci., vol. 11, no. 21, hal. 12405–12408, 2016.

Q. U. Safitri, A. F. Huda, dan A. S. Awaludin, “Segmentasi Citra Menggunakan Algoritma Fuzzy C-Means (FCM) dan Spatial Fuzzy C-Means (sFCM),” KUBIK J. Publ. Ilm. Mat., vol. 2, no. 1, hal. 22–34, 2017.

A. Vadivel, S. Sural, dan A. K. Majumdar, “Human color perception in the HSV space and its application in histogram generation for image retrieval,” in Color Imaging X: Processing, Hardcopy, and Applications, 2005, vol. 5667, hal. 598–609.

P. Mudjirahardjo, H. Suyono, dan R. A. Setyawan, “Real time object localization based on histogram of s-RGB,” in AIP Conference Proceedings, 2017, vol. 1883, no. 1, hal. 20037.

A. Andreansyah, “Klasifikasi Obat Medis Berdasarkan Ekstraksi Ciri Menggunakan K-Means Clustering,” Setrum Sist. Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer, vol. 9, no. 1, hal. 33–41, 2020.

R. Suganya dan R. Shanthi, “Fuzzy c-means algorithm-a review,” Int. J. Sci. Res. Publ., vol. 2, no. 11, hal. 1, 2012.

S. Kusumadewi dan H. Purnomo, “Aplikasi Logika Fuzzy untuk pendukung keputusan,” 2004.




DOI: http://dx.doi.org/10.36055/setrum.v10i2.11939

Refbacks

  • There are currently no refbacks.