Personal Kreatif Branding Yulia Baltschun sebagai Diet Influencer Melalui Instagram

Annisa Luthfiyyah, Yanti Setiyanti, Susanne Dida

Abstract


The presence of Instagram is an alternative media to be used by the public as a means of finding information. Aiming to be widely known, Instagram users need to form a personal branding to be able to show their characteristics through Instagram post content. Instagram social media is a media that is often accessed by audiences and the development of content on Instagram social media. This study aims to describe the creative personal branding of Yulia Baltschun as a diet influencers through social media Instagram in accordance with the competencies, standards and style of Yulia Baltschun. The method in this study uses descriptive methods with qualitative data types. Data collection method used is the study of literature. The results of the study explain the personal branding conducted by Yulia Baltschun as a diet influencer on Instagram. The results of this study show that the ability, style and the standard it has on every Instagram content post. The consistency shown by Yulia Baltschunn in the process of personal branding is done by planning every month. The content in Instagram posts contains information about dietary patterns and healthy living. Based on the post content obtained on Instagram, Yulia Baltschun's self-identity is shown in terms of authenticity, integrity, consistency, specialization, authority, diversity, relevance, visibility, consistency, goodwill and performance. Forming the right identity is what Yulia Batschun has succeeded in forming personal branding the right.  

 

Kehadiran Instagram merupakan media yang menjadi alternatif untuk digunakan khalayak sebagai sarana pencarian informasi. Bertujuan agar dapat dikenal secara luas, pengguna Instagram perlu membentuk sebuah personal branding untuk dapat memperlihatkan ciri khas melalui konten postingan Instagram. Media sosial Instagram merupakan media yang sering untuk di akses oleh khalayak dan semakin berkembangnya konten-konten pada sosial media Instagram. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan personal kreatif branding dari Yulia Baltschun sebagai diet influencer melalui sosial media Instagram sesuai dengan kompetensi, standar dan gaya dari Yulia Baltschun. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan jenis data kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan ialah studi literatur. Hasil penelitian menjelaskan tentang personal branding yang dilakukan oleh Yulia Baltschun sebagai diet influencer di Instagram. Hasil dari penelitian ini memperlihatkan bahwa kemampuan, style (gaya), dan standar yang dimilikinya pada setiap postingan konten Instagram. Konsistensi yang diperlihatkan Yulia Baltschunn dalam proses personal branding dilakukan dengan melakukan perencanaan (planning) setiap bulannya. Adapun konten dalam postingan Instagram berisikan mengenai informasi tentang pola diet dan hidup yang sehat. Berdasarkan konten postingan yang didapat di Instagram, identitas diri Yulia Baltschun diperlihatkan dari keotentikan, integritas, konsistensi, spesialisasi, otoritas, keberbedaan, relevan, visibilitas, konsistensi, goodwill dan kinerjanya. Pembentukan identitas diri yang tepat tersebutlah maka Yulia Batschun berhasil dalam membentuk personal branding yang tepat. 


Keywords


Creative Personal Branding, Instagram, Diet, Influencer, Yulia Baltschun

Full Text:

PDF (66-84)

References


Aulia, Ayu Trivika dan Hermawati, Riza. 2019. Personal Branding Yulia Baltschun sebagai Diet Vlogger Melalui Youtube. Posiding Hubungan Masyarakat.

Djojonegoro, Wardiamn. 1996. Lima Puluh Tahun Perkembangan Pendidikan Indonesia. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia.

Effendi, Ully Isnaeni. 2016. Peningkatan Kualitas Arsiparis melalui Personal Branding. Khazanah Jurnal Pengembangan Kearsipan.

Effendy, Onong, 2000, Dinamika Komunikasi, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Embun, B. (2012, April 17). Banjir Embun. Retrieved from Penelitian Kepustakaan: http://banjirembun.blogspot.co.id/2012/04/penelitian-kepustakaan.html

Hayden, Kellie. 2017. Running head: Social Influence.

Johnson, Katryna. 2017. The Importance of Personal Branding in Social Media: Educating Students to Create and Manage their Personal Brand. ResearchGate.

Kemp, Simon. (2020, January 18). Digital 2020: Indonesia. from https://datareportal.com/reports/digital2020- indonesia

Kottler, Philip. 2012. Manajemen Pemasaran. Jakarta . Erlangga.

Mc Nally & Speak. (2011). Be Your Own Brand: Achieve More of What You Want by Being More of Who You Are. San Fransisco: Berret-Koehler Publisher.

Moleong, Lexy J. 2014. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja.

Muhadjir, Noeng. (2002). Metode Penelitian Kualitatif Edisi IV. Yogyakarta: Penerbit Rake Sarasin.

Mukhlisiana, Lusy. 2019. Urban Youngster Personal Branding through Instagram. Vol 6 International Journal of Multicultural and Multireligious Understanding.

Pamungkas, Andini Putri. 2018. Personal Branding Ririe Bogar sebagai Plus- Size Influencer di Media Sosial. Universitas Padjadjaran.

Ramadhan, Ilham Rizky. 2018. Personal Branding Jryan Karsten sebagai Fashion Influencer di Instagram. Universitas Padjadjaran.

Rampersad, Hubert K. 2008. Authentic Personal Branding.Penerjemah Lina Susanti Wijaya. 2008. Sukses Membangun Authentic Personal Branding. Jakarta: PPM. Rosdakarya.

Sutrisno, Hadi. 1995. Statistik II. PT. Rineka Cipta, Jakarta.

Syahida, Rakhim Amanah. Qorib, Fathul. 2017. Personal Branding D_Kadoor untuk Menaikkan Popularitas Melalui Instagram. Universitas Tribhuwana Tungga Dewi.

Zed, M. (2014). Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.




DOI: http://dx.doi.org/10.31506/jsc.v2i2.8468

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

View My Stats

 

Journal of Scientific Communication is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
  
Copyright © 2019 Journal of Scientific Communication. All rights reserved.