DAMPAK EL-NINO PADA PRODUKSI PADI (Oryza sativa) DI KOTA SERANG

Hyankasu Adeca Pandyambika Fatista Sitaningtyas

Abstract


Abstrak

El Nino berdampak pada penurunan curah hujan sehingga memicu kekeringan di wilayah Kota Serang.  Kondisi kekeringan ini diikuti dengan penurunan produksi padi pada beberapa wilayah yang berpengaruh terhadap penurunan produksi padi Kota Serang tahun 2023. Kasemen dan Taktakan menjadi 2 (dua) wilayah dengan dampak kekeringan paling luas, namun Kecamatan Taktakan dan Walantaka justru menjadi penyumbang penurunan produksi Kota Serang yang cukup tinggi. Penurunan yang besar di Kecamatan Taktakan dan Walantaka dipengaruhi jenis lahan. Hampir 95,3 % wilayah Kecamatan Taktakan merupakan lahan tadah hujan, sementara Kecamatan Walantaka mengandalkan irigasi setengah teknis dan tadah hujan. Tahun 2023 merupakan tahun dengan produksi terendah dalam 4 (empat) tahun terakhir.

Kata Kunci: el nino, kekeringan, pertanian, produksi padi

 

Abstract

El Nino has an impact on decreasing rainfall, thereby triggering drought in the Serang City area.  This drought condition was followed by a decline in rice production in several areas which influenced the decline in overall rice production at The Serang City in 2023. Kasemen and Taktakan were the 2 (two) regions with the most widespread impact of the drought. However, Taktakan Tahun 2023, menjadi tahun dengan produksi padi terendah selama kurun waktu 4 (empat) tahun and Walantaka Districts actually contributed to the quit hight decline in Serang City's production. The large decline in Taktakan and Walantaka Districts affected land types. Almost 95.3% of the Taktakan District area is rain-fed land, while Walantaka District relies on semi-technical and rain-fed irrigation. The year 2023 was the lowest rice production in past 4 (four) years.

Keywords: el nino, drought, agriculture, rice production


Full Text:

PDF

References


Bungin HM. 2008. Penelitian Kualitatif: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya. Kencana: Jakarta

Febrianti D, Norman Y. 2022. Analisis kekeringan standardized precipitation index (spi) akibat pengaruh dari ENSO dan IOD di wilayah Banten. Buletin Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, 2(5): 39-49.

Herdita CAP, Murdhianti A, Harisuseno D, Suhartanto E. 2023. Analisis indeks dan penyebaran daerah kekeringan akibat fenomena Enso di DAS Ngrowo Kabupaten Tulungagung. Jurnal Teknik Sumber Daya Air77-92.

Karmen RF. 2023, November. Analisis Resiko Bencana Akibat Musim Kemarau Berkepanjangan Di Jawa Timur. Dalam Prosiding Seminar Nasional Ilmu Ilmu Sosial (SNIIS), 2: 947-957.

Kartasapoetra A G 2006. Klimatologi: Pengaruh Iklim Terhadap Tanah dan Tanaman. Jakarta: Bumi Aksara.

Knox P., Griffin M., Sarkar R., Ortiz, B. 2022. El Niño, La Niña and Climate Impacts on Agriculture: Southeastern U.S. Southeast Climate. dapat diunduh di http://agroclimate.org/wp-content/uploads/2016/03/ENSO-Impacts-southeast.pdf

Li Y, Strapasson A, Rojas O. 2020. Assessment of El Niño and La Niña impacts on China: Enhancing the Early Warning System on Food and Agriculture . Weather and Climate Extremes, 27: 100208.

Mulyaqin T. 2020. The Impact of El Niño and La Nina on fluctuation of rice production in Banten Province. Agromet, 34(1): 34-41.

Narulita I, Rahayu R, Kusratmoko E, Supriatna S, Djuwansah M. 2020. Ancaman kekeringan meteorologis di pulau Kecil tropis akibat pengaruh El-Nino Dan Indian Ocean dipole (IOD) positif, studi kasus: Pulau Bintan. Jurnal Lingkungan dan Bencana Geologi, 10(3): 127-138.

Nazir M. 2003. Metode Penelitian. Jakarta : Ghalia Indonesia

Prasetyo S, Hidayat U, Haryanto YD, Riama NF. 2021. Variasi dan Trend Suhu Udara Permukaan di Pulau Jawa. Jurnal Geografi. 18(1):60-68.

Rojas O, Li Y, Cumani, R. 2014. Understanding the drought impact of El Niño on the global agricultural areas: an assessment using FAO's Agricultural Stress Index (ASI) (No. 23). Food and Agriculture Organization of the United Nations (FAO).

Ryadi G Y I, Sumono A, Sasmito B. 2019. Pengaruh Fenomena El Nino Dan La Nina pada Persebaran Curah Hujan dan Tingkat Kekeringan Lahan di Pulau Bali. Jurnal Geodesi Undip. 8(4):41-49.

Syahrizal H, Jailani MS. 2023. Jenis-jenis penelitian dalam penelitian kuantitatif dan kualitatif. QOSIM: Jurnal Pendidikan, Sosial & Humaniora, 1(1): 13-23.




DOI: http://dx.doi.org/10.33512/jipt.v6i1.24511

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

 

INDEX BY:

 

             

 
 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.