Pengembangan Media Pembelajaran E-Learning Berbasis Gnomio dengan Pendekatan Kontekstual

Fransiska Desy Natalia Hutapea, Aan Hendrayana, Cecep Anwar Hadi Firdos Santosa

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan produk media pembelajaran Gnomio dan menguji kelayakan dari produk yang dikembangkan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian dan pengembangan (research and development) dengan tahapan model ADDIE. Penelitian ini menggunakan teknik analisis data statistik desktiptif dengan menggunakan skala likert sebagai teknik pengukurannya. Dengan teknik purposive sampling, subjek dalam penelitan ini yaitu 1 orang ahli media, 5 orang ahli materi dan 30 peserta didik sebagai responden. Instrumen dalam penelitian ini yaitu pedoman wawancara dan 3 jenis angket yaitu angket ahli media, angket ahli materi dan angket respon peserta didik. Berdasarkan analisis data, hasil presentase ahli media sebesar 73 % dan masuk ke dalam kriteria layak, dan hasil presentase ahli materi sebesar 84% dan masuk ke dalam kriteria sangat layak. Sedangkan hasil presentasi responden peserta didik sebesar 76% dan masuk ke dalam kriteria layak. Sehingga dapat disimpulkan, produk media pembelajaran e-learning berbasis Gnomio dengan pendekatan kontekstual layak untuk digunakan.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Apriansyah, M. F., & Pujiastuti, H. (2020, Juli). Pengembangan Bahan Ajar Matematika berbasis Virtual Learning dengan Gnomio. Jurnal Pendidikan Matematika, 11(2), 179-188. doi:http://dx.doi.org/10.36709/jpm.v11i2.11921

Aprilia, K., Nindiasari, H., & Setiani, Y. (2020). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP dengan Pembelajaran Daring. Wilangan: Jurnal Inovasi dan Riset Pendidikan Matematika, X(X), 199-204.

Aziz, A. A. (2015). Pengembangan Media E-Learning Berbasis LMS Moodle pada Matakuliah Anatomi Fisiologi Manusia. Jurnal Pendidikan Biologi, 7(1), 1-8. doi:http://dx.doi.org/10.17977/um052v7i1p1-8

Budiaman. (2010). Analisis Faktor‐Faktor Kesulitan Penerapan E-Learning Dalam Pembelajaran IPS . Jurnal Sejarah Lontar, 7(2), 50-60.

Cecep, A. H.F.S. (2018). Kemampuan Pemecahan Masalah, Efisiensi Kognitif dan Self-Determination Matematis Mahasiswa melalui Metode Pembelajaran Worked-Example dengan Self-Explanation Prompting. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).

Gunawan, R. G., Siahaan, B. Z., & Astra, I. M. (2017). Pengembangan Media E-Learning Berbasis Web dengan Pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) untuk Meningkatkan Belajar Mandiri Mahasiswa . Prosiding Seminar Nasional Fisika (E-Journal) SNF2017, VI, 1-8. doi:doi.org/10.21009/03.SNF2017.01.RND.07

Kamarullah. (2017). Pendidikan Matematika Di Sekolah Kita. Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan, 1(1), 21-32.

Kemp, S. (2020). We Are Social. Diambil kembali dari Digital 2020: Indonesia: https://datareportal.com/reports/digital-2020-indonesia

Lestari, S. (2018). Peran Teknologi Dalam Pendidikan Di Era Globalisasi. Edureligia: Jurnal Pendirikan Agama Islam, 2(2), 94-100.

Pranata, N., Nindiasari, H., & Fatah, A. (2020). Efektivitas Pendekatan Kontekstual Terhadap Kemampuan Literasi Matematis Siswa SMP Berbasis Karakter dan Budaya Lokal. Wilangan: Jurnal Inovasi dan RIset Pendidikan Matematika, X(X), 236-244.

Prihadi, Y. (2014). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Kontekstual Pada Pokok Bahasan Trigonometri Untuk SMA Kelas X. SKRIPSI, Universitas Negeri Yogyakarta, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Yogyakarta.

Rizkia, C. (2018). Kemendikbud: Pemanfaatan Teknologi di Sektor Pendidikan Belum Maksimal. Dipetik 12 11, 2020, dari TECHNOLOGUE.ID: https://technologue.id/kemendikbud-pemanfaatan-teknologi-di-sektor-pendidikan-belum-maksimal/amp/

Rusman. (2012). Model-model Pembelajaran. Mengembangkan Profesionalisme (2 ed.). Jakarta: Rajawali Pers.

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, R&D. Bandung: Alfabeta.

Trianto. (2009). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progesif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Wahyuningtyas, A., Nindiasari, H., & Fatah, A. (2010). Efektivitas Pendekatan Kontekstual Berbasis Karakter dan Budaya Lokal Terhadap Kemampuan Literasi Matematis Siswa SMP. Wilangan: Jurnal Inovasi dan Riset Pendidikan Matematika, 226-236.

Yulianti, Buchori, A., & Murtianto, Y. H. (2017). Pengembangan Media Presentasi Visual dengan Pendekatan Kontekstual dalam Pembelajaran Matematika di SMP. MUST: Journal of Mathematics Education, Science and Technology, 2(2), 231-242.

Yuniarti, V. F., Anriani, N., & Santosa, C. A.H.F. (2020). Pengembangan E-modul Berbasis Smartphone Pada Materi Integral Tak Tentu Berorientasi Keterampilan Abad Ke-21. Jurnal Riset Teknologi dan Inovasi Pendidikan (JARTIKA), 222-233.




DOI: http://dx.doi.org/10.56704/jirpm.v1i4.10055

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional .

Wilangan: Jurnal Inovasi dan Riset Pendidikan Matematika. Jurnal ini diterbitkan oleh Jurusan Pendidikan Matematika FKIP Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (cetak) dan Jurnal Untirta (eprint).

Alamat Penerbit: Jl. Ciwaru Raya No.25, Jurusan Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Kampus Ciwaru, Serang, Banten, Indonesia. Telepon / Faks: (0254) 280330 Ext 111, Email: [email protected] |Klik untuk mengakses: Wilangan Jurnal Inovasi dan Riset Pendidikan Matematika